KH. Sofyan Yahya Sebut Prabowo Subianto Sosok yang Paling Ikhlas untuk Rakyat
Minggu, 11 Juni 2023 – 21:20 WIB

Ketua Dewan Pembina Yayasan Darul Ma’arif Rahayu KH. Sofyan Yahya, M. A saat menerima kunjungan dua Wakil Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra Hashim Djojohadikusumo dan Mochamad Iriawan, Minggu (11/6/2023). Foto: Dok Tim Media Gerindra
"Secara pribadi dan lembaga, saya mengucapkan terima kasih karena sudah menerima silaturahim kami dengan sangat hangat. Bekal yang diberikan oleh KH. Sofyan Yahya dan KH. Nu'man Abdul Hakim menambah khazanah kami tentang NKRI, nasionalisme hingga perkembangan Islam," ucapnya.
"Selain itu, kami pun mengucapkan terima kasih atas perhatian serta dukungannya terhadap Prabowo Subianto yang berniat untuk membangun Indonesia ke depannya melalui pencapresan tahun depan, serta majunya Mochamad Iriawan sebagai calon Gubernur Jawa Barat selanjutnya," pungkas Hashim Djojohadikusumo.(dkk/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Prabowo Subianto merupakan negarawan yang paling tulus dalam membangun Indonesia ke arah yang lebih baik lagi ke depannya sebagai Presiden RI.
Redaktur : Budianto Hutahaean
Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Ahmad Sahroni: Masih Dini untuk Bicara Pilpres
- Paus Fransiskus Meninggal, Prabowo: Dunia Kehilangan Sosok Panutan dalam Kemanusiaan
- Billy Mambrasar Tepis Isu Yayasannya Dapat Kemudahan Menggarap Program MBG
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo
- Peserta Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Dugaan Keterlibatan Polisi Pada Pilpres 2024
- Dinkes Jabar Sebut Program Cek Kesehatan Gratis Sepi Peminat