Khofifah-Herman Gugat KPU Jatim ke PTUN

Khofifah-Herman Gugat KPU Jatim ke PTUN
Khofifah-Herman Gugat KPU Jatim ke PTUN
Sementara Khofifah mengucapkan apresiasinya kepada para pihak yang sudah medukungnya selama ini. "Terima kasih atas banyaknya bantuan yang kami terima. Tapi, ingat, perjuangan belum selesai sampai di sini," terang Ketua Umum PP Muslimat NU tersebut. Khofifah mengatakan bahwa dirinya melakukan gugatan untuk menegakkan amar makruf nahi mungkar.

Kekecewaan mendalam justru disampaikan pasangan Khofifah, cawagub Herman Suryadi Sumawiredja. "Saya dua kali kecewa. Pada Pilgub Jatim 2008 saya melihat banyak kecurangan," tuturnya.

Lima tahun lalu Herman menjabat Kapolda Jatim. Pria berdarah Sunda tersebut mengatakan bahwa sebenarnya tidak mempermasalahkan siapa pun pemenangnya. Tapi, gubernur seharusnya terpilih dari proses demokrasi yang sesuai dengan undang-undang.

Sementara itu, terkait dengan gugatan pasangan Khofifah-Herman, Andry Dewanto mengatakan bahwa hal itu merupakan langkah bagus. "Artinya, sudah sesuai pada tempatnya, ketidakpuasan dituangkan dalam jalur hukum," terangnya.

SURABAYA - Pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Timur yang gagal lolos di KPU, Khofifah Indar Parawansa-Herman Suryadi Sumawiredja, memastikan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News