Khong Guan Minim Melamin
Selasa, 14 Oktober 2008 – 10:43 WIB

Khong Guan Minim Melamin
BPOM juga telah melakukan pengujian di laboratorium milik BPOM dan laboratorium milik BPOM Vietnam. Hasilnya negatif. "Kami sudah layangkan surat. BPOM sana pun berjanji mengubah hasilnya jika ternyata hasil penelitian kita negatif," sebutnya. Alat yang digunakan BPOM sangat canggih sehingga kemungkinan kesalahan sangat kecil. "Alat yang kita miliki bisa mendeteksi part per billion (ppb) dan hasilnya tetap negatif. Tadi kita sudah kirimkan ke Vietnam," ujarnya.
Baca Juga:
Sebelumnya, Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) merilis hasil temuannya terkait dengan semua sampel produk susu asal Tiongkok yang positif mengandung melamin antara 8,51 mg/kg (ppm) sampai dengan 945,86 mg/kg. Produk yang mengandung melamin tersebut akan segera dimusnahkan.
Masyarakat diminta tidak mengonsumsi produk impor asal Tiongkok yang terdaftar dengan kode registrasi ML, enam jenis produk ilegal (tidak terdaftar), dan produk impor asal Tiongkok yang mengandung melamin temuan Agri-Food & Veterinary Authority (AVA) Singapura. (iw)
JAKARTA - Masalah susu bermelamin produksi Tiongkok terus berbuntut panjang. Setelah Tiongkok seakan-akan menutup-tutupi perkembangan korban susu
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi
- PLN IP Siap Penuhi Kebutuhan Hidrogen Sebagai Energi Alternatif Masa Depan
- Estpos Hadir di Pontianak, UMKM Kalbar Siap Masuk Era Digital
- Masyarakat tak Perlu Ragu Bertransaksi Emas Secara Digital di Pegadaian
- Harga Emas Antam Hari Ini Sabtu 19 April 2025: Tetap Stabil di Rp 1,965 Juta Per Gram