Khusus Warga DKI Jakarta: Waspada Banjir setelah Hujan Deras Semalam
Jumat, 05 Februari 2021 – 06:17 WIB
BPBD DKI menyebutkan antisipasi wilayah yang kemungkinan akan terdampak adalah Kamal Muara, Kapuk Muara, Penjaringan, Pluit, Ancol, Kamal, Marunda, Cilincing, dan Kalibaru.
BPBD DKI akan memperbaharui informasi peringatan dini terkait dengan kenaikan atau penurunan tinggi muka air di pos pantau dan pintu air. (antara/jpnn)
BPBD DKI mencatat kenaikan status dari normal atau siaga IV menjadi waspada atau siaga III itu terjadi pada pukul 04.00 WIB karena curah hujan yang tinggi
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- 3 Cawagub Tawarkan Kebijakan Menangani Banjir di Jakarta
- Ridwan Kamil Bakal Pakai Program Sumur Resapan Anies Baswedan untuk Atasi Banjir
- Banjir Merendam Beberapa Wilayah di Jakarta Pagi Ini
- Banjir Jakarta Hari Ini, 5 RT di Jaksel Terendam
- Luapan Kali Ciliwung, Jakarta Banjir Hari Ini, Catat Lokasinya
- BPBD DKI Sebut Banjir Terjadi di 18 RT Jakarta Timur