Ki Kusumo Dikeroyok 6 Orang, Ditangkis, 2 Orang Dipukul Jatuh
Anak-Anaknya Trauma, Buat Laporan ke Polda Metro
Awalnya Ki Kusumo enggan melaporkan persoalan itu ke polisi. Namun setelah ditimang-timang, Ki Kusumo pun melaporkan kejadian tersebut ke Polda Metro Jaya. Dia turut membawa sebuah bukti berupa rekaman gambar dari masyarakat yang merekam pemukulan tersebut ke situs Youtube.
"Tadinya saya nggak niat lapor, tapi takutnya terjadi sesuatu kemudian hari. Karena posisinya dia tahu saya, saya tidak tahu dia. Saya datang ke polisi minta perlindungan. Saya nggak tahu orang yang upload ke YouTube, di video itu mereka mengancam saya," papar Ki Kusumo.
Dari video tersebut, Ki Kusumo berharap polisi bisa mengungkap siapa orang yang bermasalah dengan dirinya tersebut. Apalagi pelat nomor kendaraan sepeda motor pengeroyoknya terekam dalam kamera.
"Saya menduganya kalau tidak modus perampokan itu pemerasan. Soalnya mereka ngotot minta Rp 10 juta, untuk ganti rugi ujung-ujungnya. Kemungkinan mereka berkawan, karena dari jauh mereka sudah kejar saya," pungkas Ki Kusumo. (adk/jpnn)
MALANG tak dapat ditolak. Paranormal, Ki Kusumo mengalami kejadian yang mungkin tak akan bisa dilupakan dalam hidupnya. Sosok yang juga aktor dan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Penampilan Istimewa di Hari Kedua Joyland Festival Jakarta 2024
- Syuting Film Sorop, Para Pemain Mengaku Mandi Air Garam, Kenapa?
- Konser Akhir Tahun, OSUI Mahawaditra dan PUORCA Hadirkan Musisi Muda Berbakat
- Tampil Cantik di Premiere Wicked Australia, Marion Jola Dapat Wejangan dari Ariana Grande dan Cynthia Erivo
- Ini Jadwal Sidang Putusan Cerai Kimberly Ryder dan Edward Akbar
- Nissa Sabyan dan Ayus Nikah, Ririe Fairus Singgung Orang yang Pernah Menyakiti