Kiai dan Kader PKNU Mulai Merapat ke PKB
Jumat, 02 November 2012 – 05:14 WIB

Kiai dan Kader PKNU Mulai Merapat ke PKB
Dia mengaku berat sekali untuk tidak memikirkan PKB atau partai lain yang pengurusnya kader-kader NU. “Apalagi kalau sampai meninggalkan PKB atau PKNU," tandas kiai sepuh NU ini.
Baca Juga:
Dia mengatakan, ada kebutuhan untuk mengintegrasikan antara agama dan politik, agar akidah ahlusunnah wal jamaah tidak terus dirongrong oleh kekuatan lain. Tanpa dukungan kekuasaan, maka agama akan tenggelam. “Di sinilah PKB berusaha untuk menjadi alat kekuasaan untuk kemaslahatan agama," tandas Gus Yusuf.
Gus Yusuf kemudian mengemukakan, PKB Jateng saat ini tengah melakukan konsolidasi struktural. "Insya Allah dengan dilandasi semangat memperjuangkan aswaja, kebersamaan di dalam PKB akan terwujud kembali. PKB sangat terbuka kepada siapapun untuk bergabung. Semua demi kebesaran PKB dan NU, " paparnya.
Di Sragen, ujar Gus Yusuf, PC NU sudah memfasilitasi berkumpulnya kembali kader PKNU dan PKB. Gus Yusuf juga menyerahkan sikap politik PKB terkait pilgub kepada para kyai. Siapapun gubernurnya, yang penting wakilnya dari NU.
JAKARTA - Para kiai sepuh Nahdlatul Ulama tidak akan membiarkan Pemilu 2014 menjadi pemilu perpisahan bagi PKB. Karena itu ulama mendorong agar PKB
BERITA TERKAIT
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang
- Bawaslu RI Turun Langsung Awasi PSU Pilkada Serang, Ada Temuan Pelanggaran
- Sejumlah PAC PDIP Datangi Megawati Setelah PN Jakpus Menangkan Gugatan Tia Rahmania