Kiai Kampung se-Demak Bakal Hadiri Halaqah untuk Dukung Anies-Muhaimin
Jumat, 22 Desember 2023 – 06:03 WIB

Capres dan Cawapres nomor urut 1 Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar. Foto: Ricardo/JPNN.com
“Acara ini dikemas dengan interaktif untuk tujuan yang konkret, antara lain meningkatkan ekosistem kewirausahaan seperti keterampilan wirausaha, termasuk keterampilan manajemen, kepemimpinan, pemasaran,” jelas Fathorrahman.
Dua rangkaian kegiatan AMIN ini merupakan upaya konsolidasi kekuatan masyarakat dari berbagai basis kalangan untuk bersama-sama menyukseskan kemenangan AMIN.
Mereka berharap bisa meraup suara sebanyak-banyaknya dan memberikan kemenangan untuk Anies dan Muhaimin.
“Kemenangan pasangan AMIN adalah kemenangan pesantren, kemenangan para pelaku usaha, dan kemenangan kita bersama,” tambah Fathorrahman. (mcr4/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Halaqah politik dan kewirausahaan muda atau santri menjadi 2 agenda strategis yang diselenggarakan oleh pendukung paslon nomor urut 1 Anies-Muhaimin
Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Ryana Aryadita Umasugi
BERITA TERKAIT
- Peserta Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Dugaan Keterlibatan Polisi Pada Pilpres 2024
- Ikuti Jejak Anies, Pramono Gratiskan Pajak Rumah dengan NJOP di Bawah Rp 2 Miliar
- Fajar Alfian Minta Maaf Atas Ucapannya kepada Simpatisan Anies
- Gerakan Rakyat Bakal Jadi Parpol, Lalu Dukung Anies, Pengamat Ungkap Indikasinya
- Pram-Rano Buka Kemungkinan Lanjutkan Pembangunan ITF Sunter yang Digagas Anies
- Ahli Kepemiluan Usul Ambang Batas Maksimal 50 Persen di Pilpres dan Pilkada