Kiai Muda Pendukung Ganjar di Jatim Salurkan Bantuan ke Majelis Taklim di Tuban
Senin, 23 Januari 2023 – 12:10 WIB
"Semoga silaturahmi tetap terjaga seperti yang dilakukan Ganjar Pranowo, kegiatan silaturahmi ke pesantren, ke majelis taklim dan masyarakat itu jalan terus. Kami mencontoh beliau bagaimana tetap menjalin keharmonisan antara sukarelawan dengan masyarakat di Jawa Timur," tuturnya.
Langkah sukarelawan Kiai Muda Jatim untuk memberikan manfaat kepada masyarakat akan terus berlanjut.(chi/jpnn)
Kegiatan penyaluran bantuan ini digelar karena terinspirasi dari sosok Ganjar Pranowo.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Carok di Sampang Dipicu Masalah 2 Kiai, Begini Ceritanya
- Pesan Mensos Saifullah Yusuf: Bansos Tunai tak Boleh Digunakan untuk Judi Online
- Jadi Ketum KAGAMA, Basuki Hadimuljono Berkomitmen Lanjutkan Program Ganjar Pranowo
- Kagama Menggelar Munas XIV, Ini Agendanya
- Mak-Mak Majelis Taklim Dukung Rena Da Frina Pimpin Kota Bogor
- Mensos Gus Ipul Pantau Kebutuhan Pengungsi Erupsi Lewotobi, Bantuan Terus Bergulir