Kiai Niam Minta Saling Hormati dalam Sikapi Potensi Perbedaan Idulfitri
Kamis, 20 April 2023 – 21:12 WIB
Untuk itu, kata dia, bagi yang berpatokan pada kriteria hisab hakiki wujudul hilal atau Idulfitri jatuh pada Jumat (21/4), maka Jumat melaksanakan Salat Idulfitri dan tidak boleh berpuasa.
Sementara bagi yang menggunakan kriteria rukyatul hilal ketinggian hilal 3 derajat, maka harus menunggu hingga hasil sidang isbat.
"Bagi yang meyakini serta mengikuti pandangan bahwa Idulfitri jatuh hari Sabtu, maka pelaksanaan Salat Idulfitri dilaksanakan pada Sabtu dan tidak boleh berpuasa di hari Sabtu tersebut. Sedang di hari Jumat masih wajib berpuasa," kata Niam.(antara/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Semua umat Islam diminta untuk saling menghormati di antara sesama dalam menyikapi potensi perbedaan penetapan Idulfitri 2023.
Redaktur & Reporter : Budianto Hutahaean
BERITA TERKAIT
- Rayakan Iduladha, Warga Semarang Tetap Santap Ketupat, Tak Hanya saat Idulfitri Saja
- Festival Ramadan HaloZakat 1445 Sukses, Heris: Bantu Mengentaskan Kemiskinan
- Clara Shinta Habiskan Libur Lebaran di Rumah Eks Mertua
- Puncak Libur Lebaran, KALOG Express Layani 3.186 Ton Pengiriman Barang
- Pascaidulfitri, Transaksi Emas di Pegadaian Naik 15 Persen
- Trafik Data Indosat Ooredoo Hutchison Melonjak Hingga 17% Sepanjang Idulfitri