Kiat Kiper Persija Tepis Status Pemain Pelapis
Senin, 08 Juli 2019 – 05:46 WIB
Shahar memberi kiat soal performanya yang prima. Menurutnya, selama ini dia selalu mengabaikan status sebagai kiper pelapis.
”Saya sepemikiran dengan pelatih bahwa dalam sebuah tim itu tidak ada pemain inti atau cadangan. Semua sama, tergantung diri kita menyikapinya seperti apa. Yang penting saling support satu sama lain,” kata Shahar.
Mantan kiper PSM Makassar itu pun berharap suatu saat diberi kesempatan membela timnas.
”Kalau mau dicoba untuk ikut pemusatan latihan oleh staf pelatih timnas, ya, pasti akan saya penuhi,” ujar Shahar. (nia/bas)
Status sebagai kiper pelapis di Persija Jakarta ternyata tidak membuat Shahar Ginanjar minder.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Gelandang Muda Rayhan Hannan Bertahan di Persija Jakarta Sampai Akhir Musim Depan
- Persija Pengin Lebih Galak di Putaran Kedua BRI Liga 1
- Putaran Pertama Liga 1 Usai, Pelatih Persija Jakarta Ungkap Sebuah Janji
- Enggan Membahas Pemain Baru Persija, Carlos Pena Fokus dengan Ini
- Kabar Baik Menghampiri Persija Jakarta Menjelang Jumpa Malut United
- Bali United Kembali ke Jalur Kemenangan, Persija jadi Korban