Kiat Klub-klub di Sumatera dan Kalimantan Menghadapi Kabut Asap
Jumat, 18 September 2015 – 07:08 WIB

Pemain tetap berlatih di tengah kabut asap. Foto: JPG
"Jadi, latihan sekalian untuk menyesuaikan diri dengan atmosfer pertandingan," ujar Iwan.
Tentu saja semua kerepotan tiga tim itu akan sia-sia jika ternyata laga ditunda atau dipindah ke tempat lain. Skenario tersebut masih terbuka jika asap ternyata semakin berulah.
Toh, ketiganya memilih tak menyiapkan opsi alternatif. Termasuk opsi dari "dunia lain".
"Kami nggak berpikir sampai harus menyiapkan pawang untuk mengarahkan angin dan asap," ujar Direktur Operasional Mitra Kukar Suwanto. (JPG/c5/ttg)
KABUT asap tentu menyusahkan. Tapi, di mata Dodi Reza Alex, bencana tersebut juga bisa menjadi berkah tersembunyi bagi tim yang dikomandaninya, Sriwijaya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Semana Santa: Syahdu dan Sakral Prosesi Laut Menghantar Tuan Meninu
- Inilah Rangkaian Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Semarak Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Sang Puspa Dunia Hiburan, Diusir saat Demam Malaria, Senantiasa Dekat Penguasa Istana
- Musala Al-Kautsar di Tepi Musi, Destinasi Wisata Religi Warisan Keturunan Wali
- Saat Hati Bhayangkara Sentuh Kalbu Yatim Piatu di Indragiri Hulu