Kick-Off Meeting Program & Anggaran 2025, Dirjen Bina Adwil Minta Jajaran Sukseskan Asta Cita
Jumat, 10 Januari 2025 – 14:40 WIB

Direktur Jenderal Bina Administrasi Kewilayahan Kemendagri Safrizal ZA dalam Kick-Off Meeting Pelaksanaan Program dan Anggaran Tahun 2025 di Banda Aceh, Kamis (9/1/2025). Foto: supplied
Sebagai informasi pada gelaran tersebut turut dilakukan penandatanganan Perjanjian Kerja oleh Seluruh Direktur dan Sekretaris serta turut pula dilakukan penyerahan simbolis Cascading kinerja Ditjen Bina Adwil Tahun 2025-2029 oleh Dirjen Bina Adwil.
"Sistem multilayer layanan Ditjen Bina Adwil diharapkan segera dilaksanakan sebagai bagaian integral dari inovasi, ibarat fly by wire, tinggal klik semua dapat terlayani" pungkas Safrizal. (rhs/jpnn)
Ditjen Bina Adwil Kemendagri menyelenggarakan Kick-Off Meeting Pelaksanaan Program dan Anggaran Tahun 2025 untuk menyukseskan asta cita.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Kemendagri dan Pemerintah Denmark Siap Kerja Sama untuk Memperkuat Pemadam Kebakaran
- Peringati Hari Kartini, Wamendagri Ribka: Perempuan Harus Bangkit dan Bertransformasi
- Perjalanan Gemilang 62 Tahun TASPEN: Ini Sederet Inovasi dan Transformasi Layanan
- Gandeng Kemendagri, Asbanda Luncurkan SP2D Oline
- Pengurus DWP Unit Kerja Lingkup Kemendagri Masa Bakti 2024–2029 Resmi Dikukuhkan
- Dorong Pengembangan UMKM-K, ASIPPINDO Tegaskan Komitmen Wujudkan Asta Cita Pemerintah