Kiki Yakin Tak Dipanggil KPK
Selasa, 14 Mei 2013 – 15:36 WIB
JAKARTA -- Kiki Amalia merasa berita yang menyebutkan dirinya menerima dana dari Ahmad Fathanah hanyalah gosip. Oleh karena itu, Kiki yakin Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) tidak akan melakukan pemanggilan terhadapnya. Sebelum menikahi Markus Horison, Kiki Amalia pernah berhubungan dengan pesepakbola lainnya, yakni striker Kurniawan Dwi Yulianto. "Saya berharap, tidak ada lagi pemberitaan yang mengait-ngaitkan Kiki Amalia dan Fathanah," terangnya. (abu/jpnn)
"Berita ini hanya gosip dan akan berakhir sampai di sini. Saya yakin tidak mungkin ada pemanggilan terhadap Kiki," kata Muhammad Mahdi, kuasa hukum Kiki Amalia di Kawasan Wijaya Jakarta Selatan, Selasa (14/5).
Baca Juga:
Selama ini, kata dia, Kiki Amalia tidak pernah berhubungan dengan para politisi. "Kiki tidak pernah berpolitik, hubungannya selama ini kan cuman dengan pesepakbola saja," ujar Mahdi.
Baca Juga:
JAKARTA -- Kiki Amalia merasa berita yang menyebutkan dirinya menerima dana dari Ahmad Fathanah hanyalah gosip. Oleh karena itu, Kiki yakin Komisi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Putri Nikita Mirzani: Mohon Maaf, Saya Enggak Bangga Punya Ibu Kontroversial
- Bintangi Little Rebels Cinema Club, Muzakki Ramdhan Ketagihan Main Film Pendek
- Abidzar Al Ghifari dan Adzana Ashel Terlibat dalam Film Thailand '404 Run Run'
- Quadra Pamerkan Motif Menawan di Hall of Wonder, Rossa Takjub
- Nikita Mirzani Laporkan Razman atas Dugaan Penculikan
- Razman Polisikan Nikita Mirzani atas Dugaan Penganiayaan, Istri Kena Pukul