KILA Salah Satu Upaya Kemendikbudristek Mendorong Kecintaan Anak pada Seni dan Budaya
2. Lomba menyanyi lagu anak kelompok usia 8 - 13 tahun
3. Lomba cipta lagu anak peruntukan usia 5-7 tahun
4. Lomba cipta lagu anak peruntukan usia 8-13 tahun
5. Lomba aransemen lagu anak daerah.
Direktur Jenderal Kebudayaan, Kemendikbudristek, Hilmar Farid mengatakan pada kategori lomba cipta lagu anak, KILA mengangkat tema “Ragam Budaya dan Alam Indonesia.
Hilmar menyebut ke depan anak-anak dapat mendengarkan lagu bertemakan budaya bangsa yang berbudi luhur dan alam Indonesia yang sesuai dengan usianya dalam rangka mendukung pembentukan karakter sejalan dengan Profil Pelajar Pancasila.
“Melalui tema yang diangkat, harapan kami KILA dapat menjadi inspirasi bagi anak-anak Indonesia untuk lebih mengenal kekayaan alam serta budaya. Dengan begitu maka gerakan Merdeka Berbudaya dapat dirasakan oleh seluruh lapisan masyarakat,” ujar Hilmar.
Selain kegiatan lomba, KILA 2024 juga akan melakukan sosialisasi di berbagai kota dengan membawakan lagu-lagu karya pemenang lomba cipta lagu KILA tahun-tahun sebelumnya dalam bentuk pentas lagu anak.(mcr10/jpnn)
Kemendikbudristek melalui Direktorat Perfilman, Musik, dan Media, Direktorat Jenderal Kebudayaan, kembali mempersembahkan Kita Cinta Lagu Anak Indonesia (KILA)
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
- Glodok Chinatown: Simbol Keharmonisan dalam Komunikasi Antarbudaya
- KOPRI Dorong Adanya Ruang Aman untuk Perempuan dan Anak di Tempat-Tempat Ini
- Menkomdigi Ajak Seluruh Elemen Bangsa Promosikan Bhinneka Tunggal Ika ke Dunia
- Donne Maula Ungkap Fakta Tentang Lagu Ajaib yang Dinyanyikan Gempi
- Kapan Seorang Anak Mulai Memiliki Cita-Cita?
- Seniman Papua Bawa Pesan Ekologis di Jakarta Biennale 2024