Kim Jong Un Pulang Tanpa Hasil, Sangat Malu
Minggu, 03 Maret 2019 – 10:43 WIB

Kim Jong Un pulang ke Korea Utara dengan tangan hampa setelah perundingannya dengan Presiden AS Donald Trump di Vietnam berakhir tanpa kesepakatan. Foto: AP
Sanksi itu memang tidak begitu berimbas kepada Pyognyang yang merupakan ibu kota negara. Tetapi, kawasan pedesaan sangat menderita.
Baca Juga:
"Sistem kesehatan publik kian buruk. Jika lima tahun ke depan situasinya tetap sama, Korut tidak akan mampu mengontrol penyakit-penyakit menular," ujar Direktur Eksekutif DoDaum Kim Tae-hoon.
Lembaga kemanusiaan yang berbasis di New York itu kerap ke Korut untuk membantu penderita HIV/AIDS, malaria, TB, dan hepatitis. Hingga saat ini, penderita penyakit-penyakit menular tersebut terus naik. Para pejabat Korut takut situasi yang terus memburuk bisa memicu pertikaian dan pemberontakan. (sha/c4/dos)
Kegagalan pertemuan kedua dengan Presiden AS Donald Trump jadi pukulan sangat telak bagi Kim Jong Un dan Korea Utara
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Piala Asia U-17 2025: Resep Jitu Korut Benamkan Timnas Indonesia
- Komentar Irwan Fecho setelah Timnas U-17 Indonesia Dihajar Korut
- Nova Arianto tak Ingin Pemain Timnas U-17 Indonesia Takut dengan Kualitas Korut
- Kim Jong Un Tegaskan Bakal Lebih Mengembangkan Kekuatan Nuklir Korut
- Donald Trump Jadi Presiden Lagi, Kim Jong-un Pasti Sangat Happy
- Korsel Diguncang Skandal Politik, Korut Pamer Rudal Hipersonik