Kimi Bertahan di Lotus
Selasa, 30 Oktober 2012 – 10:08 WIB

Kimi Bertahan di Lotus
Sementara itu, spekulasi yang menyatakan bahwa Lotus akan dijual ke perusahaan otomotif Malaysia Proton dibantah keras oleh Boullier. Lotus tetap menjadi hak milik perusahaan finansial asal Luxembourg Genii Capital. Artinya Lotus akan tetap berkompetisi di F1.
"Memang banyak diskusi di belakang. Namun saya akan mengatakan bahwa tim ini tidak untuk dijual, belum dijual, dan tidak akan pernah dijual," tegas Boullier seperti dilansir Autosport. (nur)
OXFORDSHIRE - Kimi Raikkonen menyatakan komitemennya untuk bertahan di tim Lotus-Renault tahun depan. Spekulasi yang menyatakan bahwa Kimi bakal
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Menpora Dito Punya Harapan Besar Terhadap Kepengurusan Baru BWF
- Kabar Kurang Sedap dari Tim Bulu Tangkis Indonesia Menjelang Sudirman Cup 2025
- NBA Playoffs: Curry 31 Poin, Warriors Pukul Rockets
- Ucap Salam Perpisahan dengan Sabah FC, Saddil Ramdani Balik ke Indonesia?
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat