Kimia Farma Apotek Melakukan Rebranding, Bakal Ada Terobosan Baru
Sabtu, 09 Oktober 2021 – 19:46 WIB

Pengunjung saat mencari produk suplemen makanan di outlet Apotek Kimia Farma Premier Radio Dalam, Jakarta, Sabtu (9/10). Foto: Ricardo
Layanan digital di apotek Premier juga sebagai bagian dari Kimia Farma dalam bertranformasi menjadi “Digital Healthcare Company” yang mengintegrasikan seluruh layanan kesehatan mulai dari hulu hingga ke hilir secara digital.
"Kimia Farma juga terus melakukan pengembangan usaha di sisi hilir melalui ekspansi apotek, klinik, dan laboratorium," kata Gofur.
Belum lama ini, KFA melalui anak perusahaan PT Kimia Farma Diagnostika (KFD) membuka Klinik Pratama Labuan Bajo di Labuan Bajo, Manggarai Barat, NTT. Dalam waktu dekat KFA dan KFD juga akan membuka apotek, klinik, dan laboratorium di Mataram, Nusa Tenggara Barat; Tanah Hitam, Jayapura, Papua; dan di Subang, Jawa Barat. (jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
PT Kimia Farma Tbk. melakukan rebranding PT Kimia Farma Apotek (KFA) yang bergerak di sektor hilir farmasi melalui pelayanan apotek, klinik, dan laboratorium klinik.
Redaktur & Reporter : Elvi Robia
BERITA TERKAIT
- JATMA Aswaja Tegaskan Komitmen Bangun Ekonomi Umat dan Cinta Tanah Air
- Proyeksi IMF, Indonesia Peringkat 7 PDB Terbesar Dunia pada 2025
- Catatan Utang Indonesia Terbaru, Sebegini Nilainya
- Perjalanan Gemilang 62 Tahun TASPEN: Ini Sederet Inovasi dan Transformasi Layanan
- Kehadiran Rumah Layak Huni di Karawang Jadi Bukti Kepedulian Peruri
- Secangkir Kopi Sambut Pengunjung di Pavindo, World Expo 2025