Kinerja Baik, Bank DKI Raih Penghargaan Pengawasan Kearsipan 2022
Sabtu, 19 November 2022 – 10:28 WIB
"Dokumen penting dalam administrasi perbankan dari berbagai satuan kerja di Bank DKI, dijaga dengan standar keamanan yang mumpuni pada gudang arsip,” kata dia.
Dia menambahkan Bank DKI terus berkomitmen menyelenggarakan sesuai kaidah kearsipan dari hulu ke hilir, serta meningkatkan upaya alih media untuk arsip fisik agar mudah diakses.
"Kami juga secara berkala melakukan sosialisasi kepada satuan kerja di Bank DKI, terutama kantor cabang melalui program BERSINAR, yakni Bersih, Indah, Nyaman, Aman, dan Rapi," tambahnya. (mcr4/jpnn)
Bank DKI meraih penghargaan sebagai Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) dengan hasil pengawasan kearsipan 2022 berkategori 'Sangat Baik'.
Redaktur : Dedi Sofian
Reporter : Ryana Aryadita Umasugi
BERITA TERKAIT
- Selamat, Jasa Raharja Raih Penghargaan Indonesia Best Insurance Awards 2024
- PT Pancaprima Ekabrothers Beri Apresiasi atas Pelayanan Prima Kanwil Bea Cukai Banten
- Berkat Digitalisasi, Bank Mandiri jadi 'The Strongest Bank in Indonesia 2024'
- Dirut Pegadaian Raih Penghargaan sebagai Tokoh Pendukung Inklusivitas Keuangan
- Sekolah Cendekia Harapan Raih 7 Penghargaan Bergengsi, Hadirkan Pendidikan Berbasis Penelitian
- Sukses Kendalikan Inflasi, 12 Daerah Terima Penghargaan 'Jateng Inspiring Economic Effort Award 2024'