Kinerja SILO Terus Menanjak, Pendapatan Naik Rp 1 Triliun
Selasa, 02 Juni 2020 – 06:12 WIB

RS Siloam Tanjung Bunga. Foto: Humas SIloam International Hospitals for JPNN.com
Capaian positif SILO di tahun 2019 sejalan dengan fokus manajemen untuk memusatkan perhatian pada monetisasi aset yang ada dan ekspansi selektif.
“Manajemen telah meletakkan fondasi yang kuat untuk pertumbuhan di masa depan. SILO akan terus menerapkan tindakan untuk mengatasi tantangan di tengah COVID-19,” tandas Caroline. (esy/jpnn)
PT Siloam International Hospitals Tbk (SILO) akan terus menerapkan tindakan untuk mengatasi tantangan di tengah COVID-19.
Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad
BERITA TERKAIT
- Siloam Hospitals Group Berjaya di Ajang Healthcare Asia Awards 2025
- LPKR Mencatat Laba Bersih Rp18,7 Triliun, Ini Dua Penopang Utamanya
- Ladies, Ketahui Pemeriksaan IHK pada Kanker Payudara
- Grup RS Siloam Hadirkan Stroke Ready Hospitals, Layanan Tanggap Darurat & Tepat
- Siloam Ambulance Call Center Raih EMS Angels Award untuk Layanan Pre-Hospital
- Soal Lagu Bayar Bayar Bayar, GPA Ungkit Peran Polisi Saat Banjir & Penanganan Covid-19