Kinerja Teruji, Khofifah-Emil Makin Diinginkan Muslimat NU Magetan Raih Kemenangan
Minggu, 06 Oktober 2024 – 22:00 WIB

Calon Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa. Foto: Source for JPNN.com
Maka, lanjut dia, tentu sangat membanggakan bagi warga Jatim, dan kian membuat hidup masyarakat lebih bermartabat.
Oleh karena itu, dirinya mengajak seluruh elemen masyarakat dapat ikut terus mendukung Khofifah.
"Mari kita dukung Ibu Khofifah dan Pak Emil untuk lanjut pada periodenya yang kedua. Sukses untuk Ibu Khofifah Indar Parawansa," ujarnya. (*/boy/jpnn)
Kinerja sangat teruji, Khofifah-Emil makin diinginkan Muslimat NU Magetan meraih kemenangan
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Mendagri Tito Ungkap Total Anggaran PSU Pilkada 2024 Rp 719 Miliar
- Spei Yan dan Arnold Dilantik, Pilkada Pegunungan Bintang Disebut Tanpa Pelanggaran
- Khofifah Terima Hadiah Ini di Hari Pertama Bertugas, Pengirimnya
- OSO Minta Kepala Daerah yang Diusung Hanura Penuhi Janji Kampanye ke Rakyat
- Rahmat Saleh Ingatkan Pemerintah Soal Anggaran Pengamanan PSU
- Ahli Kepemiluan Usul Ambang Batas Maksimal 50 Persen di Pilpres dan Pilkada