Kingkong Duel Maut dengan Menantu, Tersungkur Bersimbah Darah
Usai membantai mertuanya, Koba melarikan diri, sedang Kingkong dilarikan ke Puskesmas Pusian.
“Dari penuturan sejumlah saksi, pelaku dan korban tinggal satu rumah karena istri dari pelaku adalah anak tiri korban. Keduanya memang sempat terjadi salah paham,” kata Kasubag Humas Polres Bolmong, AKP Saiful Tammu, Selasa (15/11) kemarin.
Dari kejadian tersebut, korban mengalami luka potong di bagian leher serta luka tusuk di dada kanan, dan luka tusuk di pelipis kanan.
“Dokter yang menanggani korban tak bisa berbuat banyak. Sebab sejumlah luka termasuk luka tusukan pisau di bagian dada yang membuat korban meninggal.
Aparat kepolisian yang menerima kabar segera ke lokasi untuk melakukan olah TKP.
Sedangkan Tim lapangan langsung mengejar pelaku. Alhasil, pelaku diamankan saat mencoba melarikan diri menggunakan angkutan umum.
“Pelaku sudah ditahan di Mapolres Bolmong untuk kepentingan penyelidikan,” kata AKP Tammu.(PM/sam/jpnn)
BOLMONG – Warga Desa Bumbungon, Kecamatan Dumoga Timur, Kabupaten Bolaang Mongondow (Bolmong), Sulut, digemparkan peristiwa duel maut, Selasa
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- AKBP Farouk Pastikan Pelaku Pemerkosaan Anak di Bawah Umur Ditindak Tegas
- 3 Jam Setelah Perkosa Anak di Bawah Umur, Residivis Ini Langsung Dibekuk Polres Inhil
- Kesal Ditagih Utang, Pasutri Muda Tega Bunuh Wanita Paruh Baya di Bengkalis
- Emosi Hubungan Intim Dihentikan, Anggota TNI AL Bunuh Wanita 20 Tahun
- Bawa Senjata Api di Pelabuhan Ambon, Pria 77 Tahun Ditangkap Tim Gabungan
- Prostitusi di Banda Aceh Terungkap Setelah Si Wanita Dianiaya Pelanggan