Kini Sukses di Berbagai Bidang, Anita Damayanti Kagumi Ketangguhan Ibunya

jpnn.com, JAKARTA - Selebgram Anita Damayanti kini dikenal sebagai kreator konten perdagangan dan pemasaran.
Perempuan yang akrab disapa Maya itu diketahui memiliki pengalaman dalam bidang media, manajemen risiko, pembawa acara, pengadaan, pemasaran, dan perdagangan impor/ekspor.
Maya memulai karier sebagai pekerja media, banker, hingga akhirnya menguasai proses bisnis BUMN pupuk, mulai dari manajemen risiko, proyek, pengadaan, hingga perdagangan.
Memiliki keterampilan yang luas dan beragam, Maya kerap dijuluki jack of all trades.
Maya sering membagikan beberapa aktivitas melalui akunnya di media sosial, @my_bontangkaltim.
Kini bisa sukses di berbagai bidang, karier Maya rupanya didukung penuh oleh sang ibunda.
Sejak kecil, perempuan kelahiran Yogyakarta tersebut harus menghadapi fakta tentang kehilangan sang ayah.
Menurutnya, sang ibu lah sosok tangguh yang menjadi pahlawan dalam hidupnya.
Kini sukses di berbagai bidang, Anita Damayanti mengagumi sosok sang ibu yang mendukung karier.
- Wamentan Sudaryono Ingin Ekspor Pertanian ke Eropa Meningkat Agar Petani Sejahtera
- SIG Dukung INACRAFT Majukan UMKM, Dari Rumah BUMN ke Pasar Internasional
- BlocCalito 782 Rilis Born in YKC, Persembahan untuk Yogyakarta
- Hadir di Sharing Series IDSurvey, Wamen BUMN Sampaikan Hal Penting ini
- Danantara Dinilai Bakal Meningkatkan Level Investasi BUMN
- Jika Dikelola Timses Prabowo dan Oligarki, Danantara Bakal Jadi Bancakan Korupsi