Kini Teluk Dalam-Pulau Tello Cuma Dua Jam Naik Mentawai Fast
Jumat, 31 Agustus 2018 – 11:58 WIB

KM Mentawai Fast untuk melayani transportasi rute dari Kota Teluk Dalam ke Pulau Tello. Foto: pojoksatu
Namun, agar tak menjadi beban masyarakat khususnya kalangan bawah, Pemerintah Kabupaten Nisel berencana akan berdiskusi dengan pihak DPRD setempat untuk membicarakan subsidi operasi kapal cepat tersebut.
“Intinya, kehadiran kapal cepat MV Mentawai Fast ini diharapkan dapat membantu berbagai aktivitas masyarakat yang akan menuju Kepulauan Tello serta diharapkan dapat menunjang perkembangan pariwisata Kabupaten Nias Selatan” harapnya.
Sebagai informasi, kapal cepat MV Mentawai Fast dalam satu hari akan berlayar sekali dari Teluk Dalam ke Pulau Tello dan sebaliknya.(sdf)
Transportasi warga maupun wisatawan ke Nias Selatan (Nisel) kini semakin mudah dengan beroperasinya kapal cepat MV Mentawai Fast.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Kapolda Sumut & Ketua Bhayangkari Jenguk Bocah Korban Penganiayaan Asal Nias Selatan
- Kapolda Sumut Bantu Pengobatan Bocah Perempuan Korban Penganiayaan di Nias Selatan
- BBM Satu Harga Pertamina Kini Layani Kebutuhan Masyarakat di 402 Wilayah di Indonesia
- Satu Lagi Pelaku Pembunuhan ASN di Nisel Menyerahkan Diri, Tuh Tampangnya
- Pria Tewas Terlilit Ikat Pinggang Itu Ternyata ASN di Nias Utara
- Korupsi Dana Desa Rp 509 Juta, Bendahara Desa di Nias Ditangkap Polisi