Kios Ponsel Dipaksa Tutup, Bos PGC Merasa Jualan HP Tidak Dilarang
Senin, 13 April 2020 – 18:24 WIB
Akub menilai aturan terkait PSBB masih multitafsir di kalangan pedagang PGC.
"Kami harap ini jelas. Jangan grey area. Kalau hitam ya hitam, putih ya putih," katanya.
Petugas gabungan dari unsur TNI-Polri dan Satpol PP tetap menutup paksa puluhan kios seluler demi mengantisipasi penularan COVID-19.
"Kalau masih buka, besok kita tindak langsung dengan memberi sanksi tegas, tindak pidana ringan hingga pencabutan izin usaha," kata Camat Kramat Jati, Eka Darmawan. (antara/jpnn)
Puluhan toko ponsel di Pusat Grosir Cililitan dipaksa untuk tutup karena masa PSBB Jakarta untuk mencegah penyebaran virus corona COVID-19.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Usut Kasus Korupsi di Kemenkes, KPK Periksa Dirut PT Bumi Asia Raya
- Kasus Korupsi Proyek APD Covid-19, KPK Jebloskan Pengusaha Ini ke Sel Tahanan
- Korupsi Insentif Nakes RSUD Palabuhanratu, Polda Jabar Tangkap 3 Tersangka Baru
- Korupsi Pengadaan Masker Covid-19 di NTB, Kerugian Negaranya
- Menkes Sebut Virus Mpox atau Cacar Monyet Tidak Mengkhawatirkan seperti Covid-19
- Jilbab IKN