Kiper Inter Dibidik Fergie
Senin, 10 Januari 2011 – 13:17 WIB

Kiper Inter Dibidik Fergie
Selain itu, Cesar sudah lebih dari enam tahun menjadi kiper utama di Inter. Dia mulai menatap kemungkinan mencari petualangan baru di luar Italia. "Sepak bola Inggris sangat sensasional. Baik atmosfernya dan juga fansnya," kata Cesar kepada The Sun.
Baca Juga:
Fergie, sapaan Ferguson, tak ingin mengulangi kesulitan yang dialami ketika kiper legendaris asal Denmark Peter Schmeichel gantung sepatu. Saat itu, Fergie kesulitan mencari pengganti yang pas, hingga akhirnya Van der Sar datang pada 2005.
Saat itu, Fergie pernah bereksperimen dengan Massimo Taibi, Fabien Barthez, dan Mark Bosnich. Makanya, sebelum Van der Sar angkat kaki dari Old Trafford, Fergie sudah harus menemukan pengganti yang memiliki jam terbang tinggi.
Sekarang Lindegaard dan Tomasz Kuszczak menjadi deputi bagi Van der Sar. Namun, tactician asal Skotlandia itu belum begitu percaya kepada keduanya. Performa Kuszczak masih labil dan Lindegaard masih minim jam terbang.
MANCHESTER - Kiper gaek Edwin van der Sar bakal gantung sepatu pada pengujung musim ini. Makanya, Manchester United sibuk mencari pengganti yang
BERITA TERKAIT
- Final Four Proliga 2025: Hanya LavAni yang Belum Ternoda
- Arema Lakoni 2 Partai Kandang di Bali, Bukan Hanya Melawan Persebaya
- 2 Kartu Merah, Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025
- Cek Klasemen Final Four Proliga 2025: Jakarta LavAni Belum Terkalahkan
- Heri TMJ Juara Batulicin Open 2025, Raih Hadiah Biliar Terbesar di Indonesia
- Kelsey Robinson Masih Belum Bisa Bawa Electric PLN Raih Kemenangan