Kirim Enam Pembalap ke Tour de Langkawi
Sabtu, 04 Februari 2012 – 15:27 WIB

Kirim Enam Pembalap ke Tour de Langkawi
JAKARTA - PB ISSI akhirnya menetapkan enam pembalap yang akan berlaga di ajang Le Tour de Langkawi pada 24 Februari hingga 4 Maret mendatang. Setelah dilakukan seleksi, enma pembalap yang akan diterjunkan adalah Endra Wijaya Iwan Setiawan, Parno, Agung Ali Syahbana (CCC/Custom Cycling Club), Fatahillah (DIY), dan Ari Iswana (Putra Perjuangan Bandung). Sementara itu, empat pembalap sepeda Indonesia mendapat kesempatan berharga. Yaitu direkrut tim papan atas Australia Eddy Hollands Bicycle Services (EHBS) Perth Australia. Mereka adalah Heksa Priya Prasetya, Tonton Susanto, Samai dan Destian Satria.
"Kami melakukan seleksi dengan mempertimbangkan prestasi pembalap mulai SEA Games lalu," kata M. Ircham, manajer CCC yang dipercaya menjadi penanggungjawab tim selama mengikuti Tour de Langkawi.
Baca Juga:
Ircham berharap dengan persiapan cukup matang diharapkan di Tour de Langkawi nanti timnas Merah Putih bisa membuat kejutan. Ajang Tour de Langkawi sendiri akan diikuti oleh pembalap-pembalap andal dari penjuru dunia.
Baca Juga:
JAKARTA - PB ISSI akhirnya menetapkan enam pembalap yang akan berlaga di ajang Le Tour de Langkawi pada 24 Februari hingga 4 Maret mendatang. Setelah
BERITA TERKAIT
- IBL All Star 2025 Bukan Sekadar Pertandingan, Ada Format Baru
- Port FC Umumkan Asnawi Mangkualam Gabung ASEAN All Star
- Imran Nahumarury Terpilih Jadi Pelatih Terbaik Liga 1 Edisi Maret 2025
- Menjelang Laga Kontra PSS, Persib Siapkan 2 Amunisi Baru
- Leeds United & Burnley Promosi ke Premier League
- Liga 1 Menyisakan 5 Pertandingan, Hanya 3 Pemain Persib yang Belum Tampil