Kisah 3 Menteri Tertidur Kelelahan saat Berada di Bandara
"Dalam acara itu Menteri Susi pudjiastuti sempat mendapat pujian aktor terkenal Leonardo DiCaprio Italia, sebagai wanita pemberani yang menginspirasi dunia dalam usahanya memerangi illegal fishing dan memelihara kelautan. Tetap sehat dan jangan putus asa mengurusi negara yang hampir amburadul oleh para koruptor ini Bu Susi," tulis Jim B Aditya.
Sebelum foto Menteri Susi viral, tahun 2016 lalu, Menteri Pemuda dan Olahraga Imam Nahrowi juga pernah tidur di bandara saat ke luar negeri menjalankan tugas negara.
Menpora Imam Nahrawi. Foto for JPNN.com
Tepatnya di Bandar Udara Internasional Rio de Janeiro. Kala itu, Imam hadir di Brasil mendampingi atlet Indonesia yang berjuang mengharumkan nama bangsa di kancah dunia yang mengikut Olimpiade, pesta olahraga terakbar.
Bedanya, jika Ibu Susi tertidur di ruang VIP, Imam yang merupakan menteri dari Partai Kebangkitan Bangsa tidur di kursi penumpang biasa.
Cerita berlanjut ke Menteri Sosial, Khofifah Indar Parawansa. Senin (12/6) foto juga itu muncul.
Foto Menteri Khofifah tertidur di ruang tunggu penumpang Bandara Internasional Juanda di Surabaya, Jawa Timur juga menyebar di internet.
Pojok Satu (Jawa Pos Group) melaporkan, foto tersebut kali pertama diunggah oleh salah seorang staff di Kementerian Sosial lewat akun Instagram miliknya.
Adalah Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti yang memulai kisah ini. Fotonya yang tertidur karena kelelahan di Bandar Udara Internasional
- Ingin Pembangunan Jatim Dilanjutkan, Kaesang Dukung Khofifah-Emil
- Golkar Surabaya Ikut Sukseskan Pemecahan Rekor MURI Senam Serentak Nasional
- Ribuan Buruh Surabaya Bersemangat Memenangkan Khofifah-Emil
- ARPG Serukan Pilih Khofifah dan Emil Dardak di Pilgub Jatim 2024
- Dukungan Warga Jatim Makin Kuat ke Khofifah-Emil Berkat Kinerja yang Gemilang
- Habib Zein Nilai Kepemimpinan Khofifah Hadirkan Banyak Inovasi untuk Dorong Kemajuan Jatim