Kisah Buaya Bernama Krakatau dan Madonna: Sudah 'Jalan Bareng', Belum Mau Kawin

Di dalam inkubator, telur disimpan pada suhu 30 derajat Celcius untuk meningkatkan kemungkinan lahirnya bayi jantan, yang lebih cepat dewasa dan lebih disukai untuk peternakan buaya.
"Kami akan menyimpan beberapa bayi untuk untuk ditangani dan dididik di sini," kata Alex.
Kebun binatang atau pihak lain biasanya akan menghubungi penangkaran ini untuk mendapatkan bayi buaya.

Petugas dapat mengetahui telur mana yang subur di dalam inkubator dengan mengamati opasitas cangkangnya dari waktu ke waktu.
"Selama 24 jam pertama kulit telurnya sendiri agak tembus cahaya," kata Alex.
"Setelah dikeluarkan dan dimasukkan ke proses inkubasi, akan terlihat kalsium yang mulai terbentuk di dalam telur, yang terlihat seperti pita di sepanjang bagian tengah telur," jelasnya.
"Kalsium itu perlahan akan menyebar dan pada akhirnya mencakup seluruh telur," tambahnya.
Panjang tubuhnya mencapai 5 meter. Beratnya 800 kilogram. Ia pun langsung menjadi pusat perhatian
- Paus Fransiskus, Pemimpin Gereja Katolik yang Reformis, Meninggal Dunia pada Usia 88 tahun
- Dunia Hari Ini: PM Australia Sebut Rencana Militer Rusia di Indonesia sebagai 'Propaganda'
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia