Kisah Ihsan Besari Tekuni Streamer Mobile Legend
Minggu, 30 Agustus 2020 – 19:29 WIB
"Sekarang aku fokus membuat youTube aku sendiri namanya Ihsan Luminaire dan live stream di platform NIMO TV,” ujarnya.
Dia pun menyarankan bagi pecinta game agar mencoba menjadi game streamer atau main gim sambil live streaming.
“Hal tersulit ketika menjadi seorang pro player adalah bersaing dengan player lain karena butuh konsisten yang sangat tinggi, dia memiliki karakter yang gampang dikenali seperti raja netizen,” pungkasnya.(jlo/jpnn)
Ihsan Besari Kusudana membuktikan bahwa menjadi game streamer bisa menghasilkan uang yang lumayan.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Apa itu YouTube Shopping Affiliate? Simak Info dari Raditya Dika
- Perluas Pangsa Pasar, Produsen Mie Kremezz Gandeng Free Fire
- Komunitas E-Sport Gabung Berani Gaspoll: Anwar-Reny Konkret Beri Ruang pada Generasi Muda
- UMB Hadirkan Komunitas E-Sport di Panggung MDL Mobile Legends Season 10
- Keren! Perwakilan Insan Pegadaian Ikuti E-Sport Edutainment Kelas Dunia
- YouTuber Jerome Polin Berbagi Tip Agar Cepat Akrab dengan Teman Baru