Kisah Inspiratif AO PNM Sebar Kebaikan Hingga ke Ajang Internasional

Kisah Inspiratif AO PNM Sebar Kebaikan Hingga ke Ajang Internasional
Para AO PNM Mekaar. Foto: PNM

Dedikasi Wulan membawanya menjadi salah satu perwakilan PNM dalam Istanbul Youth Summit 2025, ajang bergengsi bertaraf internasional. Ia berharap semakin banyak generasi muda yang tidak ragu menebar kebaikan.

"Kebaikan sekecil apa pun akan dibalas berkali lipat. Yang penting kita ikhlas dan bersyukur," kata Wulan. (jlo/jpnn)

Kisah AO PNM Mekaar, buktikan kebaikan yang ditabur akan kembali dengan cara tak terduga.


Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News