Kisah Iptu Stevano, Sering Digoda Kaum Hawa, Ogah Dipanggil Polisi Ganteng
Usai lulus dari Akademi Kepolisian pada 2015, Vano ditempatkan di Polresta Surakarta.
Pria yang memiliki hobi bermain basket itu mengatakan saat masih menjabat sebagai kanit resmob Polresta Surakarta, dia sering dijodohkan oleh ibu-ibu dengan anak perempuannya.
Vano juga pernah dijodohkan oleh seorang tersangka dengan anaknya saat diamankan.
"Dia bilang nanti saat saya sudah bebas, saya nikahkan mas dengan anak saya," tutur Vano menirukan pembicaraan si tersangka.
Namun, pria yang saat ini menjabat sebagai Kanit Reskrim Polsek Cakung, Jakarta Timur itu mengaku tidak suka dipanggil dengan sebutan polisi ganteng.
"Saya ingin dikenal karena kinerja, jangan sampai terkenal karena jual muka," tegasnya. (mcr8/jpnn)
Iptu Stevano polisi ganteng yang sering digoda kaum hawa dan diincar tersangka jadi menantu.
Redaktur : Natalia
Reporter : Kenny Kurnia Putra
- Mensos Risma Beri Penghargaan 67 Tokoh yang Bantu Tugas Kemanusiaan Kemensos
- Tipu Warga Ratusan Juta, Polisi Gadungan Ditangkap di Palembang, Begini Modusnya
- Selamat, 12 Alumnus Akpol Bhara Daksa Masuki Purnabakti Tanpa Cacat
- Demi Keamanan dan Kelancaran Pelipatan Surat Suara di KPU, Kombes Jeki Lakukan Ini
- Anggota Intel Polda Banten Meninggal di Indekos, Ini Penyebabnya
- Pencuri di Kendal Tewas Dianiaya, Oknum Polisi Diduga Terlibat, Kombes Satake Buka Suara