Kisah Lain tentang Briptu Norman Kamaru yang Mendadak Populer
Idolakan Shahrukh Khan, Sudah Koleksi 65 Keping CD sejak SD
Kamis, 07 April 2011 – 08:08 WIB

Aksi Briptu Norman Kamaru di YouTube.
Hal itu disampaikan Kepala Satuan Brimob Polda Gorontalo AKBP Anang Sumpena kemarin. Sanksi teguran itu, kata Anang, berupa lisan dan tulisan. "Kami hanya memberikan sanksi teguran aja, tidak lebih dari itu," lanjutnya.
Anang menjelaskan, Norman dan dua rekanya, yakni Briptu Labonsa dan Briptu Fajri, telah interogasi. Mereka mengakui tidak tahu siapa yang mengunggah video tersebut ke YouTube. Norman pun baru tahu setelah video miliknya diberitakan di sejumlah media karena sudah diunggah lewat YouTube.
Benarkah sanksi ringan yang diberikan kepada Norman karena banyak yang mendukung aksinya itu? Anang mengatakan, sebagai atasan langsung Norman, dia harus benar-benar bijaksana. Sebab, di sisi lain banyak sekali masukan kepada dirinya selaku pimpinan Brimob Polda Gorontalo untuk tidak menghukum Briptu Norman.
"Bahkan, ada teman-teman saya dari sejumlah daerah, seperti Jakarta, Bandung, Surabaya, Bali, mengaku bahwa mereka merasa terhibur dengan adanya lagu-lagu serta goyangan India yang diperankan Norman tersebut," paparnya.
Gara-gara aksi jogetnya menirukan lagu India berjudul Chaiyya-Chaiyya di situs YouTube, Briptu Norman Kamaru mendadak populer. Tetapi, tidak hanya
BERITA TERKAIT
- Semana Santa: Syahdu dan Sakral Prosesi Laut Menghantar Tuan Meninu
- Inilah Rangkaian Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Semarak Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Sang Puspa Dunia Hiburan, Diusir saat Demam Malaria, Senantiasa Dekat Penguasa Istana
- Musala Al-Kautsar di Tepi Musi, Destinasi Wisata Religi Warisan Keturunan Wali
- Saat Hati Bhayangkara Sentuh Kalbu Yatim Piatu di Indragiri Hulu