Kisah Mahfud MD dan Peramal Dari India
Senin, 04 Maret 2013 – 16:15 WIB

Kisah Mahfud MD dan Peramal Dari India
"Bapak mohon menulis di sini warna kesukaan bapak," perintahnya. Mahfud sebenarnya bingung karena merasa tak punya warna kesukaan. Tapi karena ia dulu mendukung Partai Amanat Nasional (PAN) ia pun menulis warna biru.
Ternyata yang Mahfud tuliskan, sama juga dengan yang ditulis pria itu di kertasnya. Lagi-lagi Mahfud tak percaya. Pria itu pun tak memaksa. Ia justru mengeluarkan sebuah batu kecil berwarna hijau sebesar satu ruas kelingking. Diberikan pada Mahfud. Batu itu diakui berasal dari Sungai Gangga di India.
"Bapak pegang saja, nanti suatu saat diperlukan, mungkin bapak ingat saya," ujar pria misterius itu sambil meninggalkan Mahfud yang masih dalam kebingungan dan tak percaya dengan batu itu. Karena tak percaya ia pun membuang batu itu.
Usai pertemuan itu, satu persatu berita gembira menghampiri Mahfud, ia ditelepon Direktorat Jenderal Perguruan Tinggi Depdikbud saat itu yang mengabari bahwa SK Guru Besar untuk Mahfud telah disetujui. Sebuah prestasi gemilang dari seorang lektor muda menjadi guru besar. Ia senang bukan main. Sempat ia teringat pada orang India itu.
JAKARTA--Ketua Mahkamah Konstitusi, Mahfud MD tampaknya tak pernah menyangka dirinya akan berada di Jakarta dan menjadi seorang tokoh negarawan yang
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Revisi UU ASN Mengubah Sesuatu, Ada Pasal yang Dipersoalkan, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Ma'aruf Amin Sebut Lebih Baik Kirim Bantuan Ketimbang Evakuasi Warga Gaza ke Indonesia
- Muncul Penolakan Soeharto Sebagai Pahlawan Nasional, Mensos Merespons Begini
- Cak Imin: Tadi Presiden juga Menelepon Saya
- Pernyataan Terbaru Mensos soal Soeharto Pahlawan Nasional
- Sufmi Dasco Ahmad Bicara Soal Isu Matahari Kembar, Begini Kalimatnya