Kisah Mile Svilar, 18 Tahun, Bunuh Diri Usai jadi Pahlawan
"Perasaan saya campur aduk. Saya beruntung bisa menggagalkan penalti. Namun saya tidak bisa melakukan apa-apa saat gol bunuh diri itu tercipta. Saya hanya mencoba menikmati permainan di Old Trafford yang spesial. Saya minta maaf buat fan Benfica, karena mereka sudah melakukan hal yang luar biasa," kata Svilar di laman UEFA.
Setelah gol bunuh diri Svilar itu, MU menambah gol dari Daley Blind, lewat penalti! Kemenangan 2-0 membuat MU masih sempurna di Grup A. Empat kali main, empat kali menang. (adk/jpnn)
Klasemen sementara Grup A
No. Klub Main Menang Seri Kalah Gol Nilai
1. Manchester United 4 4 0 0 10-1 12
2. Basel 4 2 0 2 8-5 6
3. CSKA Moscow 4 2 0 2 5-8 6
4. Benfica 4 0 0 4 1-10 0
(Paris Saint-Germain Ukir Rekor Ganas di Liga Champions)
Mile Svilar menjadi pusat perhatian saat Benfica bertandang ke markas Manchester United.
Redaktur & Reporter : Adek
- Liga Champions Memasuki Masa Krusial, Cek Klasemen
- Dihantam Cedera Hamstring, Vinicius Jr Absen Bela Madrid Melawan Liverpool
- Ruben Amorim Datang, Ruud van Nistelrooy Resmi Tinggalkan Manchester United
- Nistelrooy Bawa Banyak Energi Positif di MU
- Duka di Balik Kemenangan Bayern Munchen Atas Benfica
- Liga Champions: Club Brugge Nodai Kesucian Aston Villa