Kisah Pelecehan Seksual Anak oleh Christian Brothers di Ballarat

Tahun, lokasi dan pola pelcehan itu tercantum berdampingan usia rata-rata para korbannya.
Brother Fitzgerald bekerja di panti asuhan St Vincent de Paul sebagai petugas di Pengadilan Anak-Anak.
Selama 20 tahun dia ditugaskan mengawasi orang muda yang dituduh atau dihukum karena melakukan kejahatan.
Selama lebih dari 13 tahun dia mengajar anak-anak SD, kemudian menghabiskan hidupnya di kampus St Patrick's College.
Tidak sekalipun, selama puluhan tahun kejahatannya terhadap anak-anak, dia dibatasi melakukan kontak dengan mereka.
Kehidupan para brother tetap misteri
Dua puluh dua persen Christian Brothers di seluruh Australia diduga merupakan predator seksual sejak tahun 1950, demikian menurut komisi khusus.
Dari hampir 2.000 tersangka pelaku pelecehan seksual dari kalangan Katolik, persentase tertinggi 32 persen adalah dari para brother itu.
Namun kehidupan mereka tetap menjadi misteri.
- Paus Fransiskus, Pemimpin Gereja Katolik yang Reformis, Meninggal Dunia pada Usia 88 tahun
- Dunia Hari Ini: PM Australia Sebut Rencana Militer Rusia di Indonesia sebagai 'Propaganda'
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia