Kisah Pusarla Sindhu Bakal Diangkat ke Layar Lebar

Kisah Pusarla Sindhu Bakal Diangkat ke Layar Lebar
Pusarla Venkata Sindhu. Foto: AFP

"Mereka telah menulis naskah yang saya yakin akan menginspirasi jutaan orang India dan para pemain muda kami untuk berani bermimpi dan meraih kemenangan bagi negara," tandasnya. (ira/jpg/jpnn)


Produser film di India, Sonu Sood tertarik mengangkat pejalanan hidup pebulu tangkis tunggal putri India, Pusarla Venkata Sindhu, ke layar lebar.


Redaktur & Reporter : Adek

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News