Kisah Suwandi, Emosi Gara-gara Disergap Buaya Saat Mandi
Rabu, 10 Januari 2018 – 03:50 WIB

Buaya yang sering terlihat di dekat pemukiman warga di Jalan Boyan Mempawah, Kabupaten Mempawah, beberapa waktu lalu. Warga for Rakyat Kalbar
“Jadi kita berharap BKSDA yang mengambil buaya tersebut, karena sudah mengusik kehidupan kami,” pungkasnya geram.
Kekhawatiran juga disampaikan Masrina (29), tetangga Suwandi. Sebagai ibu tentu saja dirinya bimbang, sebab belakang rumahnya bersinggungan langsung dengan sungai.
“Saya takut, karena anak saya sudah lima, saya khawatir anak-anak kami disambar sewaktu main dekat sungai,” keluhnya.
Senada disampaikan Masrina, juga berharap pemerintah mengambil langkah cepat. Jangan sampai buaya-buaya itu memangsa manusia.
“Sebelumnya buaya itu pernah naik di dapur rumah kami, dan sering memakan itik peliharaan warga. Kami takut buaya tersebut kemudian hari memangsa anak kami,” sebutnya. (arm)
Buaya-buaya itu sudah sering masuk dapur rumah, memangsa itik peliharaan warga. Hewan buas itu juga sering menyerang warga.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Warga Palu Tewas Diterkam Buaya Saat Berenang di Pantai, Begini Kejadiannya
- Buaya yang Makan Bocah di Rohil Dibelah, tetapi Jasad Korban Tak Ditemukan
- Turun ke Lokasi Banjir, Walkot Pekanbaru Minta Warga Mewaspadai Buaya
- Bocah Diserang Buaya di Muara Pangkalbalam, Tim SAR Pangkalpinang Melakukan Pencarian
- 6 Kecamatan di Kabupaten Bekasi Dilanda Banjir, BPBD: Tidak Ada Korban Jiwa
- TNI AL Dikerahkan Untuk Cari Buaya yang Lepas dari Penangkaran di Pulau Bulan