Kisruh Jabatan Dirjen Bimas Katolik Kemenag, Jokowi Diminta Turun Tangan

Sejumlah Ormas Katolik itu menyatakan posisi Dirjen Bimas Katolik Kemenag yang telah dijabat oleh Plt lebih dari satu tahun tidak efektif bagi kepentingan umat Katolik mengingat kewenangan Plt terbatas dan tidak bisa mengambil kebijakan strategis, terutama dalam pengelolaan anggaran yang berdampak pada pengembangan program pembinaan umat Katolik
"Sampai saat ini belum ada informasi dan rencana dari Menteri Agama RI untuk melaksanakan seleksi terbuka untuk pengisian jabatan tersebut," ujarnya.
Asosiasi Kepala Bidang dan Pembimbing Masyarakat Katolik Kemenag (ASKAPEMKAT) juga telah mengadakan pertemuan untuk mendorong pemilihan Dirjen Bimas Katolik yang definitif dan berkompetensi. (dil/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Jokowi diminta kisruh jabatan Direktur Jenderal Bimas Katolik Kementerian Agama (Kemenag) yang masih diisi oleh pelaksana tugas (Plt).
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
- Semana Santa: Syahdu dan Sakral Prosesi Laut Menghantar Tuan Meninu
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, PSI: Itu Tradisi Demokrasi
- Menteri Merapat ke Rumah Jokowi, Muzani Gerindra: Pak Prabowo Tidak Merasa Terganggu
- Idrus Yakin Tidak Ada Matahari Kembar, Cuma Upaya Membenturkan Prabowo dan Jokowi
- Sekjen GibranKu Angkat Bicara Soal Tuduhan Ijazah Palsu Kepada Jokowi, Tegas
- 5 Berita Terpopuler: Ada Kabar Duka, BKN Ungkap Jumlah Penerbitan SK PPPK 2024, Siap Buka-bukaan?