Kisruh Penyaluran LPG 3 Kg, Eddy: Saatnya Membenahi Subsidi Energi

Artinya, Jaringan Gas (Jargas) perlu diperluas untuk menjangkau sebanyak mungkin rumah tangga sebagai pengganti dari LPG 3kg.
Eddy melanjutkan, saat ini kita memiliki sumber gas dan sebagian masyarakat sudah mengaksesnya melalui jaringan gas ke rumah-rumah.
“Saya meyakini jika kita tingkatkan penggunaan alat masak listrik serta memperluas akses Jargas ke rumah-rumah tangga, beban penggunaan devisa dan subsidi akan turun signifikan. Selain itu, kebijakan ini juga akan membantu pemerintah mencapai target transisi energi dari LPG 3kg yang berbasis fosil ke energi yang lebih ramah lingkungan atau energi terbarukan,".
“Upaya di atas jika dilakukan konsisten secara bertahap dan berkesinambungan, saya yakin kita akan memetik berbagai manfaat positif, khususnya peningkatan penggunaan energi ramah lingkungan secara nasional,” tutup Anggota DPR RI Dapil Jawa Barat III Kota Bogor dan Cianjur ini. (jpnn)
Wakil Ketua MPR Eddy mendorong agar pembahasan tentang LPG 3 kg menjadi momentum untuk membenahi masalah energi bersubsidi yang menjadi beban APBN.
Redaktur : Dedi Sofian
Reporter : Dedi Sofian, JPNN.com
- Dukung Pengembangan Kopi di Indonesia, Ibas: Majukan Hingga Mendunia
- Temui Wamen Guo Fang, Waka MPR Eddy Soeparno Bahas Pengembangan Energi Terbarukan
- Waka MPR Dorong Pengembangan Kompetensi Berkelanjutan Bagi Guru Harus Dijalankan
- Pimpinan MPR Respons soal Terbitnya Inpres Pengentasan Kemiskinan Ekstrem
- Ketua MPR: Tindakan Kelompok Radikal Bisa Ciderai Perjuangan Rakyat Palestina
- Gala Premiere Film Pinjam 100 The Movie Sukses, Bamsoet: Bisa jadi Cermin Generasi Muda