Kiswinar Tutup Jalur Damai dengan Mario Teguh?
Kamis, 13 Oktober 2016 – 07:06 WIB

Mario Teguh. Foto dok Jawa Pos/jpnn.com
jpnn.com - ARIO Kiswinar tampaknya menutup rapat jalur kekeluargaan terkait peseteruannya dengan Mario Teguh.
Di mana sebelumnya, pihak Mario ingin menempuh jalur kekeluargaan untuk menyelesaikan permasalahan yang membelit keduanya.
Ferry Amahorseya kuasa hukum Kiswinar menegaskan bahwa kliennya sejauh ini tidak akan mencabut laporannya.
"Kami konsen kepada persoalan ini akan kami selesaikan ke jalur hukum," ujar Ferry kemarin.
Menurut Ferry, Kiswinar dan Aryani sudah merasa dipermalukan dengan pernyataan Mario di televisi.
"Mereka ini sakit hatinya sekarang. Hatinya terluka diperlakukan seperti itu," ucap Ferry.(chi/jpnn)
Baca Juga:
ARIO Kiswinar tampaknya menutup rapat jalur kekeluargaan terkait peseteruannya dengan Mario Teguh. Di mana sebelumnya, pihak Mario ingin menempuh
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Unggah Laporan MSF, Angelina Jolie Mengutuk Serangan di Gaza
- Pendaftaran Epson International Pano Awards ke-16 Dibuka, Yuk Buruan Daftar!
- Pentas Kejutan The Chainsmokers di Kampus Arizona Berujung Penggerebekan
- Gitaris Seringai Dimakamkan di Indonesia, Jenazah Tiba Jumat
- Segera Nikahi Vika Kolesnaya, Billy Syahputra akan Pindah ke Belarusia?
- Begini Keseruan Joy Tobing dan Anjelia Dom Nongkrong di Grace Cafe Kemang