KJRI Cape Town Dukung Promosi Pariwisata dalam Kerja Sama Denpasar-Mossel Bay
Kamis, 16 November 2023 – 12:41 WIB
Selain itu, salah satu jalan akan dinamakan Denpasar. Proses penamaan ini sedang berjalan.
"Diharapkan peresmian nama dapat dilakukan pada saat penyelengaraan Indonesian Folk Market bulan Maret 2024," pungkas Tudiono.
Pada pertemuan, itu Konsul Jenderal RI Cape Town, Tudiono didampingi Minister Counsellor Ekonomi, Counsellor Pensosbud, dan beberapa staf.
Adapun Wali Kota Mossel Bay didampingi Mr. Anton Dellemijn anggota parlemen kota, Mr. Carel Venter, Director Planning and Economic Development, dan Ms. Gwynnefer Harding, Manager of Local Economic Development and Tourism. (mcr10/jpnn)
KJRI Cape Town mendorong promosi pariwisata dan budaya antara Mossel Bay dengan Denpasar.
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- ASDP Ajak Masyarakat Eksplorasi Keajaiban dan Magnet Wisata Labuan Bajo
- Jika jadi Gubernur, Ridwan Kamil Minta Warga Kepulauan Seribu Kuasai Bahasa Inggris
- PHI Segera Luncurkan Serentak 10 Hotel di Jawa Tengah
- Wisata Cianjur: Destinasi Liburan yang Indah & Memikat
- Ketua DPRD Apresiasi Rute Baru Transjakarta 'Monas Explorer'
- Agen Pegadaian Dapat Tantangan Menarik, Berhadiah Wisata ke Jepang Hingga Umroh