KKB Berulah Menjelang Tahun Baru, Kapolri: Bisa Diatasi
Minggu, 01 Januari 2023 – 04:59 WIB
Meski demikian seluruh personel TNI yang bertugas tetap diminta siaga apabila terjadi situasi darurat.
"Saat ini hampir semua wilayah khususnya di laut terjadi gelombang tinggi sehingga tadi kami sampaikan kepada jajaran supaya tetap siaga, siaga SAR, siaga tanggap darurat, untuk mengantisipasi segala sesuatu yang terjadi," kata Yudo.
Jajaran TNI akan terus menyiagakan personel untuk mendukung pelaksanaan Operasi Lilin 2022.
"Sampai selesainya Operasi Lilin, saya sampaikan seluruh jajaran, khususnya TNI supaya tetap BKO dan mem-backup tugas pengamanan ini," katanya. (antara/jpnn)
Kelompok kriminal bersenjata (KKB) sempat melakukan serangan menjelang Tahun Baru 2023.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Terbaru Polisi Tembak Polisi, Diduga Pembunuhan Berencana, Kapolri Beri Perintah Tegas
- AKP Dadang Iskandar Pembunuh Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Terancam Dihukum Mati
- Kapolri Ajak Pemuda Muhammadiyah Berantas Judi Online & Polarisasi Pilkada Serentak
- Heboh Polisi Tembak Polisi di Sumbar, Perintah Kapolri Tegas!
- Setelah Membunuh 2 Tukang Ojek, KKB Berulah Lagi Hari Ini
- Heboh Polisi Tembak Polisi, Komisi III DPR Bakal ke Sumbar