KKB Makin Berani, Adang Patroli Damai Cartenz, 1 Anggota Brimob Tewas
Rabu, 30 November 2022 – 22:14 WIB

Jenazah Brigpol Muhammad Yusdar anggota Polres Yahukimo yang ditembak OTK, Selasa (29/11) malam, saat hendak mengambil uang di ATM BRI Dekai. ANTARA/HO-Humas Polda Papua
Orang tak dikenal (OTK) juga dilaporkan menembak Brigpol Muhammad Yusdar pada Selasa (29/11) malam.
Brigpol Muhammad Yusdar merupakan anggota Polres Yahukimo di Dekai.
Dia ditembak saat hendak mengambil uang di salah satu anjungan tunai mandiri (ATM). (Antara/jpnn)
Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) di Papua makin berani, adang patroli Damai Cartenz, satu orang anggota Brimob tewas.
Redaktur & Reporter : Kennorton Girsang
BERITA TERKAIT
- Dor, Dor, Dor, Innalilahi 1 Anggota Brimob Asal Sulut Tewas Ditembak KKB
- Teganya, Sekolah Tempat Generasi Bangsa Menimba Ilmu Malah Dibakar
- Anggotanya Tewas, Jenderal Ini Turun Gunung, Satu Pamen dan Peleton Brimob Dikerahkan
- Anggota Brimob Tewas Dianiaya OTK, Polisi Periksa 6 Saksi
- Siapa Penyerang Anggota Brimob di Papua? Irjen Fakhiri Bilang Begini
- Anggota Brimob Bripda Diego Tewas Dibacok, Siapa Pelakunya?