Klaim 7 Orang Tewas, Amien Rais: Kami akan Kejar Sampai ke Ujung Bumi
Rabu, 22 Mei 2019 – 18:46 WIB

Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto dan Amien Rais mendatangi kantor Polda Metro Jaya Senin (20/5) malam. Mereka datang untuk menjenguk Eggi Sudjana dan Lieus Sungkharisma. Foto: Salman Toyibi
Dia menilai penembak para korban yang meninggal bukan aparat kepolisian secara resmi. Namun, dia mengaku akan mengejar penembak itu.
"Insyaallah, kami kejar sampai ke ujung bumi. Siapa mereka itu, kemudian kami yakin dengan allahuakbar, itu tidak ada kami takuti sama sekali," tandas dia. (tan/jpnn)
Amien Rais mengatakan insiden tadi malam telah merusak tatanan demokrasi yang susah payah dibangun.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Soal Keaslian Ijazah Jokowi, Amien Rais Berkata Begini
- Faisal Basri
- Fadel Muhammad: Silaturahmi Kebangsaan Mengisyaratkan Amendemen UUD Sebuah Keniscayaan
- PDIP Tak Setuju Pemilihan Melalui MPR, Hasto Singgung Pidato Megawati Pas Rakernas
- Amien Rais Setuju Presiden Dipilih MPR Lagi, Irwan Demokrat Merespons Begini
- Ini Alasan Amien Rais Setuju UUD Diamendemen Lagi dan Presiden Kembali Dipilih MPR