Klaim Didukung Amerika, Papua Minta Merdeka
Selasa, 03 Mei 2011 – 12:36 WIB

Klaim Didukung Amerika, Papua Minta Merdeka
Silas menambahkan, selain Amerika, Parlemen Inggris dan Australia juga selalu memperdebatkan persoalan yang terjadi di tanah papua. Dengan dukungan internasional ini, sudah saatnya masyarakat papua satukan presepsi untuk menentukan nasibnya sendiri alias Merdeka. Aksi demo tersebut sempat membuat macet arus lalu lintas didaerah Makalo dan Sanggeng Manokwari – Papua Barat. (sr/awa/jpnn)
Baca Juga:
MANOKWARI - Ratusan warga Manokwari kembali menggelar aksi turun jalan. Aksi yang dipelopori kalangan mahasiswa ini untuk memperingati Papua masuk
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Soal Parapuar, BPOLBF: Tak Ada Pencaplokan, Pendekatan Berbasis Semangat Budaya ‘Lonto Leok’
- Toyota Hiace Tabrak Truk di Aceh Timur, 1 Tewas
- Wanita yang Tewas di Magetan Dilaporkan Hilang Sejak Maret
- Geger Penemuan Mayat Wanita di Magetan, Kondisinya Membusuk
- 1.230 CPNS & PPPK Bakal Dilantik Langsung oleh Gubernur Muhidin
- Sopir Adu Banteng dengan Bus Rombongan Bonek Akhirnya Tewas