Klaim Kantongi Nama-nama 'Honorer Siluman'
Selasa, 09 April 2013 – 09:17 WIB
PRABUMULIH - Pascadilakukannya uji public terhadap 243 honorer yang terdaftar dalam Honorer Kategori dua (K2), Forum Honorer Indonesia (FHI) mengaku telah mengantongi nama-nama “honorer siluman”. Menurut Hasbi, daftar honorer “siluman” itu dalam waktu dekat akan disampaikan pihaknya kepada badan kepegawaian daerah (BK) Kota Prabumulih.
Tidak tanggung-tanggung, FHI mengaku telah mengantongi puluhan nama honorer siluman tersebut.
Baca Juga:
“Hingga saat ini kita sudah mengantongi puluhan nama honorer yang diduga siluman,” ujar Koordinator Wilayah Forum Honorer Indonesia Provinsi Sumatera Selatan, Hasbi SPd MM kepada wartawan kemarin.
Baca Juga:
PRABUMULIH - Pascadilakukannya uji public terhadap 243 honorer yang terdaftar dalam Honorer Kategori dua (K2), Forum Honorer Indonesia
BERITA TERKAIT
- 8 Daerah di Sumsel Menetapkan Kepala Daerah
- Farhan Ungkap Rencana Revitalisasi Teras Cihampelas yang Terbengkalai
- Sertijab Wakapolda Riau dan PJU, Irjen Iqbal Ingatkan Komitmen Melayani Masyarakat
- Pembobol Kantor KUA TPK Ditangkap, Tuh Tampangnya
- 3 Rumah Rusak Tergerus Tanah Longsor di Lombok Timur
- Banjir Masih Merendam Dua Ruas Jalan di Jakbar