Klaim Kubu Ical Diragukan
Dukungan Baru di Atas Kertas
Minggu, 13 September 2009 – 19:12 WIB

Klaim Kubu Ical Diragukan
Zainal justru berharap agar Munas Golkar mendatang tidak diwarnai dengan politik uang. Sebab, Golkar harus bias membangun idealisme bagi kader-kadernya.
Sebelumnya dua sesepuh Golkar juga menyatakan hal serupa. Mantan Ketua DPP Golkar Pinantun Hutasoit mengatakan, Ketua Umum Golkar periode 2009-2014 haruslah sosok yang sungguh-sungguh membangun idealisme partai untuk mengembalikan kejayaan partai.
” Jadi bukan orang yang menjanjikan sejumlah uang atau mendirikan gedung DPP bertingkat-tingkat. Jika pimpinan Golkar dipertaruhkan pada dana melimpah, Golkar akan terjebak pada pola pikir borjuisme,'' kata Pinantun.
Sedangkan mantan Wakil Sekjen Moestahid Astari, menilai Golkar saat ini butuh pemimpin yang mempunyai visi dan misi yang jelas dan memiliki cara menegakkan idealisme serta kehormatan partai. “Golkar tidak butuh pemimpin yang belum apa-apa sudah mengatakan bergabung dengan partai pemenang pemilu,” sebutnya. (ara/jpnn)
JAKARTA – Persaingan memperebutkan kursi ketua umum Golkar yang bakal segera ditinggalkan Jusuf Kalla makin panas. Saling klaim dukungan dan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang