Klasemen La Liga: Barcelona Menjauh, Atletico Tertinggal
Senin, 07 Oktober 2024 – 07:42 WIB

Robert Lewandowski menjadi bintang Barcelona saat bertandang ke kandang Alaves. Foto: Cesar Manso/AFP
jpnn.com - ARABA - Barcelona memetik kemenangan penting pada pekan ke-9 La Liga.
Bertandang ke markas Alaves di Estadio Mendizorrotza, Vitoria-Gasteiz, Araba, Minggu (6/10) malam WIB, Barca menang 3-0.
Tiga gol tim tamu dicetak oleh Robert Lewandowski. Hattrick atau trigol.
“Saya mendapatkan banyak bantuan untuk mencetak gol demi gol,” kata Lewandowski, di AFP.
Kemenangan itu membuat Barca mengoleksi 24 poin dari sembilan pertandingan, berjarak tiga poin dari Real Madrid di posisi kedua.
Sementara itu, pada laga Senin dini hari tadi, Atletico Madrid tertahan 1-1 di markas Real Sociedad.
Baca Juga:
Itu membuat Atletico mulai tertinggal dari Barca. Cek klasemen di bawah ini. (antara/jpnn)
Klasemen La Ligaflashscore
Barca mengoleksi 24 poin dari sembilan pertandingan, berjarak tiga poin dari penghuni posisi kedua klasemen La Liga.
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
BERITA TERKAIT
- Liga Spanyol: Reaksi Simeone Setelah Atletico Taklukkan Bilbao & Geser Barcelona dari Puncak Klasemen
- Banjir Gol, Barcelona vs Atletico Madrid Remis
- Timnas Indonesia Bernuansa Barcelona setelah Kedatangan Jordi Cruyff
- Liga Champions: Jalan Terjal Arsenal Rengkuh Trofi Si Kuping Besar, Duo Madrid Menunggu
- Hasil Undian 16 Besar Liga Champions: Harapan Kylian Mbappe Terwujud
- Barcelona Rebut Puncak Klasemen dari Madrid, Begini Reaksi Hansi Flick