Klasemen Liga Spanyol: Atletico Menjauh, Barcelona Telikung Real Madrid
Senin, 01 Februari 2021 – 21:36 WIB

Penyerang Atletico Madrid Luis Suarez melakukan selebrasi bersama rekan-rekannya seusai mencetak gol pembuka keunggulan atas Cadiz di Stadion Ramon de Carranza, Cadiz, Spanyol, Minggu (31/1/2021). (ANTARA/REUTERS/Jon Nazca)
Cadiz 2-4 Atletico Madrid
(Alvaro Negredo 35', 71') (Luis Suarez 28', p-50', Saul Niguez 44', Koke 88')
Granada 0-0 Celta Vigo
Barcelona 2-1 Athletic Bilbao
(Lionel Messi 20', Antoine Griezmann 75') (Jordi Alba bd-49')
Selasa (2/2) dini hari
03.00 Real Betis vs Osasuna
Atletico semakin menjauh dari kejaran para pesaingnya di klasemen sementara Liga Spanyol, sementara Barcelona berhasil menelikung Madrid.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Klopp Dirumorkan Bakal Melatih Real Madrid, Agen Buka Suara
- Komentar Ancelotti Seusai Real Madrid Tersingkir dari Liga Champions
- Real Madrid vs Arsenal: Ketika Meriam London Runtuhkan Bernabeu, Tercipta Sejarah
- Begini Rencana Arsenal Jaga Keunggulan 3-0 dari Real Madrid
- Real Madrid vs Arsenal, Ancelotti Yakin Mampu Membalikkan Keadaan
- Gegara Melakukan Tekel Keras, Mbappe Kena Sanksi Larangan Main Satu Pertandingan