Klasemen Sementara MotoGP Usai Seri Jepang
Minggu, 12 Oktober 2014 – 13:56 WIB

Klasemen Sementara MotoGP Usai Seri Jepang
jpnn.com - MOTEGI - Meski hanya finis di tempat kedua Seri MotoGP Jepang, Minggu (12/10), rider Honda Marc Marquez sudah mengukuhkan diri sebagai juara dunia MotoGP musim ini. Torehan poinnya sudah tak terkejar lagi oleh Valentino Rossi (Yamaha) maupun Dani Pedrosa (Honda) di tiga sesi tersisa di 2014.
Kini persaingan hanya akan sengit untuk posisi runner up. Rossi, Pedrosa dan Jorge Lorenzo masih punya kans menjadi nomor dua. Berikut klasemen sementara MotoGP. (adk/jpnn)
Klasemen sementara (5 Besar)
Baca Juga:
1. Marc Marquez (Honda/Spanyol) 312
2. Valentino Rossi (Yamaha/Italia) 230
3. Dani Pedrosa (Honda/Spanyol) 230
4. Jorge Lorenzo (Yamaha/Italia) 227
5. Andrea Dovizioso (Ducati/Italia) 153
MOTEGI - Meski hanya finis di tempat kedua Seri MotoGP Jepang, Minggu (12/10), rider Honda Marc Marquez sudah mengukuhkan diri sebagai juara dunia
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Persib vs PSS: Situasi Bak Bumi dan Langit, Bojan Hodak Enggan Gegabah
- Sudirman Cup 2025: Gloria Siap Berbagi Tanggung Jawab dengan Jojo
- MotoGP Spanyol 2025: Momen Bagnaia 'Memukul' Marquez?
- Al Ghazali Percaya Diri Seven Speed Motorsport Siap Bersaing di Ajang Drifting 2025
- 76 Indonesian Downhill Season 2025 Makin Menantang, Seri Perdana Digelar di Ternadi Bike Park
- Pukul Arema FC, Madura United Menjauh dari Zona Merah Liga 1